Kelekatan dan Pengaruhnya terhadap Pembentukan Konsep Diri

Era globalisasi yang semakin menghapuskan batas-batas. Hubungan antarindividu menjadi semakin penting. Pada tahun 1973, John Bowlby memperkenalkan teori kelekatan. Yaitu, memberikan pemahaman mendalam tentang hubungan interpersonal. Teori ini sangat relevan dalam konteks hubungan anak dan orang tua. ….. Bangaimana kedekatan antara orang tua dengan anaknya dari mulai 0 tahun sampai menjelang remaja atau usia remaja, … [Read more…]